Tunjang Fasilitas Kegiatan Lansia, Walikota Berikan Sound System Kepada Karang Werdha
KOTA MADIUN- (3/11/2022) Bersamaan dengan Kegiatan Senam Lansia yang dilaksanakan di Ngrowo Bening Edupark, Walikota Maidi melalukan tes uji kelayakan dan juga serah terima sound system untuk 27 Karang Werdha se-Kota Madiun. Pemberian sound system ini diharapkan dapat menunjang kegiatan-kegiatan lansia yang ada di kelurahannya masing-masing, termasuk senam lansia yang rutin digelar. Dalam kesempatan tersebut Walikota Maidi juga menyampaikan agar Para Lansia tetap rutin berolahraga dan tetap menjaga pola makan sehat(putiheko/dinsospppa)
@kemensosri
@jatimpemprov
@pemkotmadiun_
@khofifah.ip
@pakmaidi
@indaraya
4d
See translation
More Stories
Partisipasi Klien Pondok Lansia dan Shelter Srindit dalam Pilkada 2024
Tolak Segala Tindak Kekerasan terhadap Perempuan, Dinsos PPPA Gelar Advokasi Layanan Perlindungan Perempuan dengan Perangkat Daerah
Dinsos PPPA Salurkan Bantuan Sosial Penyandang Disabilitas Triwulan 2