KOTA MADIUN – (05/09/2023) Pada hari Minggu (03/09/2023) telah terjadi rumah roboh yang menimpa rumah Bapak Winarko di Jl. Merpati Gg. Ayam Alas Kelurahan Nambangan Lor. Kejadian tersebut di akibatkan oleh Pohon tumbang. Setelah di lakukan Assesment oleh Tim TAGANA, hari ini Dinsos bersama Baz Kota Madiun mengunjungi Rumah Bapak Winarko untuk di berikan bantuan. Pemberian bantuan di berikan langsung oleh Bapak Walikota Madiun. Setelah pemberian bantuan ini akan di Jadwalkan Kerja Bhakti dalam penanganan Rumah tersebut. (ekosant/dinsospppa)


More Stories
Hari Kesatuan Gerak dan Pelantikan Kepengurusan Tim Penggerak PKK Kota Madiun Masa Bakti 2025-2030
Siaran Radio Pencegahan dan Penanganan Bullying dalam Keluarga
Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Kota Madiun